Babinsa Koramil 05 Rungkut Serda Kanti Pendampingan Vaksinasi 

    Babinsa Koramil 05 Rungkut Serda Kanti Pendampingan Vaksinasi 

    SURABAYA - Babinsa Kel. Medokan Ayu Koramil 0831/05 Rungkut melaksanakan pemantauan dan pendampingan vaksinasi covid-19 oleh Nakes Puskesmas Medokan Ayu di Puskesmas Medokan Ayu, jln. Medokan Asri Utara IV No.31 RW.08 Kel. Medokan Ayu Kec. Rungkut. Jenis vaksin, Sinovac, usia 6 th keatas divaksin dosis satu 1 orang dosis dua 5 orang jumlah 6 orang dan Pfizer, usia 12 th keatas, divaksin dosis satu 3 orang, dosis dua 6 orang dosis tiga 166 dan dosis tiga FD 4 orang jumlah 179 orang.Total divaksin Sinovac dan Pfizer 185 orang.

    Babinsa Serda Kanti mengatakan, kegiatan pemantauan dan pendampingan guna memberi rasa aman dan nyaman semala kegiatan vaksin.

    Diharapkan selama kegiatan vaksin berlangsung warga masyarakat tetap menerapkan protokol kesehatan, " tegas Serda Kanti.

    SURABAYA
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Berikan Hmbau Kepada Warga Jaga Kebersihan...

    Artikel Berikutnya

    Komsos Salah Satu Media Babinsa Guna Mengenal...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    TNI-Polri Gelar Tactical Video Game Untuk Sinergikan Pengamanan VVIP Pelantikan Presiden 2024

    Ikuti Kami